Beda Level, Andrea Iannone Sebut Marc Marquez Tak Punya Sihir seperti Valentino Rossi
MANTAN pembalap MotoGP, Andrea Iannone, memberikan penilaian kritis terhadap sosok Marc Marquez. Meski mengakui bakat luar biasa sang juara dunia delapan kali tersebut, Iannone merasa Marquez masih kekurangan satu elemen penting yang dimiliki oleh para legenda besar seperti Valentino Rossi, yakni sebuah sihir. 1. Perbandingan Karisma dan Gaya Balap Dalam wawancaranya dengan GPOne, Iannone menegaskan tidak ada yang […]









